Sayembara Taman Borobudur-Menteng

Pemenang sayembara taman borobudur Menteng akhirnya diumumkan pada tanggal 25 September.

Pemenang 1 : Ahmad Nurzaman dan tim
Pemenang 2 : Ismail Reza
Pemenang 3 : Sandy Putranto (this is me.. :D)

Berikut beberapa gambar hasil desain saya,


Melihat banyak fenomena taman yang tidak terawat dan mati, saya berusaha untuk menciptakan sebuah taman yang berbasis pada komunitas sehingga taman ini bisa tetap hidup dan terawat. Berangkat dari tujuan ini, ada 4 misi/prinsip desain yang coba saya terapkan dalam desain,
  • Interaktif, sebuah taman yang dapat berinteraksi dengan penggunanya melalui fasilitas yang ada di dalamnya sehingga para penggunanya dapat memberikan kontribusi positif sebagai timbal baliknya.
  • Kombinasi taman aktif dan pasif, sehingga dapat senantiasa hidup siang dan malam
  • Sustainable dan mandiri, agar mampu menghidupi taman itu sendiri. Aplikasi teknologi ramah lingkungan dan sumber energi alternatif diterapkan pada desain.
  • Genius Loci, taman yang mendayagunakan kekhasan dan makna jiwa dari masyarakat sekitar, sehingga masyarakat merasa memiliki dan akhirnya bertanggung jawab pada kelangsungan hidup taman tersebut.
Pola geometrinya sendiri mengambil grid-grid dan aturan pada pengolahan arsitektur candi borobudur. Begitu pula zoning aktifitas taman dibagi tiga aktif, aktif-pasif dan pasif. Pembagian ini juga sesuai dengan konsep arupadathu, rupadathu dan kamadathu pada candi Borobudur.


7 comment:

Unknown at: 1 Oktober 2007 pukul 11.23 mengatakan...

"desain kamu mirip trio macan.."
wakakakakaka...

nice job bro!
kick ass!!

Anonim at: 1 Oktober 2007 pukul 12.02 mengatakan...

oke lah bung andik...mantabbbbhhhhsssss!!!!!! ditunggu makan2nya.....

priyatnadp at: 1 Oktober 2007 pukul 21.10 mengatakan...

wah menarik...

Erwin Maulana at: 18 Oktober 2007 pukul 16.09 mengatakan...

*two thumbs up* great design..
next time menag dey.. ;)
salam kenal!
erwin

Linda Kusbiantoro (officialy ;) ) at: 18 Oktober 2007 pukul 20.55 mengatakan...

wey... ternyata dirimu sudah jauh melangkah... bisa menulis pula... jadi kontributor menulis tentang arsitektur hijau di majalah WWF dong... biar bisa sharing wawasan ama temen2 yang lain... sip..sip..

Anonim at: 10 November 2007 pukul 09.57 mengatakan...

cieeehhh...
apa-apaan ini???
kok aku tak tahu menahu kamu menulis disini???
sok low profile nih..
:p

ah basi kasih selamat sekarang, lgpula kayaknya waktu itu udah deh...
:D

Anonim at: 18 September 2008 pukul 10.43 mengatakan...

yang mana see orangnya...??:)
Join 4Shared Now!

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
Checkpagerank.net
"sorry this web under maintenance"