TANAH TEDUH

Satu kawasan seluas 1,9 hektar dan dibangun 20 unit rumah dan hanya menebang satu buah pohon diantara puluhan lainnya. yang lebih menarik lagi karna rumah-rumah tersebut didesain oleh arsitek-arsitek kesohor Indonesia yaitu Adi Purnomo, Ahmad Djuhara, Andra Martin, Antony Liu, Eko Prawoto, Ferry Ridwan, Tan Tik Lam, Wendy Djuhara, Yori Antar, dan Zenin Adrian. Konon kabarnya kawasan yang berlokasi di Jati Padang, Pasar Minggu dan telah dibangun sejak 2007 ini sudah di launching 25 Juli 2011 lalu. Tinggal kita tunggu kapan kawasan tersebut selesai secara total. Berikut beberapa image dan videonya yang telah diunggah awal oktober lalu.

foto lain bisa dilihat disini  dan disni

3 comment:

sari at: 15 Desember 2011 pukul 09.40 mengatakan...

Tanah Teduh.
Dua kata yang memberi makna buat saya. Saya suka konsep dan realisasinya.
terima kasih untuk berbagi.
Sekalian izin share video-nya dari youtube langsung.

Anonim at: 18 Desember 2011 pukul 00.23 mengatakan...

whaooo, luar biasa...saya mau tuh rumah kaya gitu. Tapi, itu pohonnya yang di dalam rumah memangnya sudah berhenti 'tumbuh'? Misal ada pertambahan diameter batang, apakah tidaka akan mempengaruhi konstruksi lantai/langit2? Maaf, saya masih awam. Tapi sungguh, ini buagus buangettt. (^-^)b

aku cinta jakarta at: 24 Juli 2012 pukul 12.27 mengatakan...

bener-bener teduh.. (^_^)

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
Checkpagerank.net
"sorry this web under maintenance"